Monday, April 30, 2007

you know how long i've loved you?

you know i love you still.
will i wait a lonely life time?
if you want me to, i will.
***

njrit, gombal bener sih ah!!!

Thursday, April 26, 2007

april

dulu saya pernah punya keinginan untuk mengumpulkan semua hari2 penting dalam hidup saya ke dalam bulan april.

bagaimana definisi hari2 penting itu sendiri sebetulnya tidak jelas buat saya. yah paling tidak saya pribadi menganggapnya sebagai hari2 yang menjadi tonggak perubahan dalam proses kehidupan saya, baik besar maupun kecil.

rencana tinggal rencana. lagi pula siapa juga yang bisa mengatur kapan sebuah kejadian penting dalam hidup seseorang akan berlangsung. bagaimana mungkin saya bisa seenaknya menentukan agar semuanya berlangsung dalam bulan april.

tapi setelah dilihat mundur ke belakang, tanpa saya harus memilih ternyata tidak sedikit juga hal2 penting dalam hidup saya yang berlangsung pada bulan april.

30 april 1997, salah satu hari penting bagi saya, yaitu ketika saya harus melaksanakan ujian/presentasi seminar, yang menguji proposal skripsi saya.

sayangnya, sidang skripsi saya berlangsung tanggal 31 maret 1998. tadinya saya sudah memilih tanggal 1 april untuk sidang tersebut, tapi demi sidang bareng dengan teman serumah, saya memilih mundur sehari :D

18 april 1998 merupakan hari kebebasan dari dunia akademik, yaitu wisuda ... akhirnya!!

april 2000, saya resmi bergabung dengan kantor saya saat ini. kantor yang sebetulnya bukan cita2 saya. karena kebetulan saja saya lulus serangkaian tes, maka saya memutuskan untuk mencobanya.

april 2002, saya menerima surat yang memastikan bahwa saya akan mendapat beasiswa, asalkan sudah ada salah satu universitas yang menerima saya (yang satu ini sebetulnya rada maksa, karena sebetulnya pertama kali saya menerima surat yang mengumumkan saya terpilih sebagai salah satu kandidat penerima beasiswa itu adalah pada bulan mei 2001. yaah, lebih2 sebulan lah dari april :D)

11 april 2004, saya memutuskan untuk mencoba menjadi seorang vegetarian, yang kebetulan hingga saat ini masih saya jalani.

April 2007, saya mengambil keputusan akhir bahwa saya tidak lagi dapat bertahan di kantor saya. saya akan mengajukan pengunduran diri.

nah, betul kan. ternyata cukup banyak hari2 penting dalam hidup saya yang berlangsung pada bulan april.

sebuah pertanyaan yang mungkin muncul adalah, kenapa saya memilih april?

jawabnya mudah saja. karena sejarah hidup saya di muka bumi ini dimulai pada bulan april. tepatnya tanggal 26 april.

so, happy birthday to me! :D

Sunday, April 15, 2007

somewhere out there

somewhere out there
beneath the pale moonlight

someone's thinking of me
and loving me tonight


somewhere out there
someone's saying a prayer

that we'll find one another
in that big somewhere out there


and even though i know
how very far apart we are

it helps to think we might be wishing
on the same bright star


and when the night wind starts to sing
a lonesome lullaby

it helps to think we're sleeping underneath
the same big sky


somewhere out there
if love can see us through

then we'll be together
somewhere out there

out where dreams come true
***

duh!